Menu

Mode Gelap
Elon Musk Beli Twitter: Pembaruan Twitter Siap Datang Seberapa Penting Kesehatan Untuk Kehidupan Perempuan Adalah Akar Peradaban Dunia Arti Orang Terdekat Dalam Kesuksesanmu

kampus · 6 Des 2024 19:40 WIB ·

Memulai Semester Baru, Telkom University Hadir di Purwokerto


Memulai Semester Baru, Telkom University Hadir di Purwokerto Perbesar

Memulai semester baru di Telkom University, sebagai perguruan tinggi swasta terbaik, terus melakukan inovasi untuk mencetak lulusan yang intelektual dan kompeten sesuai bidang akademiknya. Kini, selain di Bandung sebagai kampus utama, Telkom University juga hadir di Purwokerto.

Purwokerto, salah satu kota di Jawa Tengah yang dikenal dengan pelajar-pelajarnya yang cerdas, kini semakin kaya dengan kehadiran Telkom University yang turut memperluas cakrawala ilmu akademik. Jika Anda tertarik dengan program studi yang tersedia di Telkom University Purwokerto, artikel ini akan membantu Anda mengambil keputusan yang tepat.

Sekilas Tentang Telkom University Purwokerto

Memulai Semester Baru

Pertama, Telkom University Purwokerto, yang sebelumnya di kenal sebagai Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP), didirikan pada tahun 2002. Kampus ini merupakan satu-satunya perguruan tinggi swasta di Jawa Tengah yang fokus pada pengembangan ilmu berbasis teknologi informasi.

Telkom University Purwokerto telah meraih akreditasi “BAIK SEKALI” dari BAN-PT dan terus meningkatkan kualitas pendidikan akademik. Saat ini, kampus ini menawarkan 14 program studi dari berbagai disiplin ilmu.

Program Studi dan Fakultas Telkom University Purwokerto

Sebelum memilih, simak berbagai fakultas dan jurusan yang tersedia:

Teknik Elektro

Ilustrasi Fakultas Teknik Elektro (img: telkomuniversity.ac.id)

  1. S1 Teknik Telekomunikasi
    Pertama, Menawarkan konsentrasi di bidang Komunikasi Nirkabel, Komunikasi Wireline, serta Elektronika dan Kontrol, jurusan ini unggul dalam mencetak lulusan sektor telekomunikasi.
  2. S1 Teknik Elektro
    Kedua, Cocok bagi Anda yang ingin berkarier di industri elektronika, jurusan ini mengajarkan ilmu kelistrikan, elektromagnetisme, hingga teknologi perangkat elektronik.
  3. S1 Teknik Biomedis
    Sementara itu, Menggabungkan ilmu teknik dengan biologi dan kedokteran, jurusan ini membuka peluang karier sebagai profesional yang mengembangkan teknologi di bidang kesehatan.
  4. S1 Teknologi Pangan
    Selain itu, Berfokus pada pengembangan agroindustri pangan berbasis teknologi informasi, jurusan ini melahirkan lulusan yang berpotensi berkarier di R&D, kontrol kualitas, hingga konsultan pangan.

Rekayasa Industri

Fakultas Rekayasa Industri Telkom University (img: telkomuniversity.ac.id)

  1. S1 Teknik Industri
    Pertama, Mahasiswa mempelajari perancangan dan integrasi sistem industri, dengan peluang karier seperti product development dan data scientist.
  2. S1 Sistem Informasi
    Kedua, Jurusan ini mengajarkan cara mengelola dan menganalisis data, ideal bagi mereka yang ingin berkarier sebagai data analyst atau web developer.
  3. S1 Digital Supply Chain
    Terakhir, Berfokus pada sistem logistik dan integrasi rantai pasok, jurusan ini membekali lulusan dengan kemampuan mendukung efektivitas organisasi.

Fakultas Informatika

Img: smb.telkomuniversity.ac.id

  1. S1 Informatika
    Pertama, Lulusan memiliki keahlian merancang dan mengembangkan perangkat lunak berbasis teknologi informasi.
  2. S1 Rekayasa Perangkat Lunak
    Selain itu, Jurusan ini mempelajari pembuatan, pengelolaan, dan pemeliharaan perangkat lunak.
  3. S1 Data Sains
    Terakhir, Lulusan memiliki kemampuan mengolah big data untuk menghasilkan informasi strategis dan analisis data mendalam.

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jurusan Kuliah

Ilustrasi Fakultas Ekonomi Telkom University (img: telkom university)

  1. S1 Digital Business
    Menggabungkan ilmu bisnis dengan teknologi digital, jurusan ini mempersiapkan lulusan bersaing di tingkat internasional.

Industri Kreatif

Memulai semester baru

Fakultas industri Krratif (smb.telkomuniversity.ac.id)

  1. S1 Desain Komunikasi Visual (DKV)
    Memulai semester baru dengan berfokus pada desain visual seperti ilustrasi, animasi, fotografi, dan videografi untuk menyampaikan pesan.
  2. S1 Desain Produk
    Jurusan ini mempelajari desain produk inovatif yang fungsional, estetis, dan ekonomis, dengan peluang karier di industri kreatif.

Ilmu Terapan

Memulai Semester Baru

Img: smb.telkomuniversity.ac.id

D3 Teknik Telekomunikasi
Program vokasi yang adaptif terhadap perkembangan teknologi di industri telekomunikasi.

Komentar
Artikel ini telah dibaca 5 kali

Baca Lainnya

Kuliah Online Terjangkau dan Berkualitas? Kampus UT Solusinya!

7 Desember 2024 - 20:59 WIB

Kampus UT

Telkom University Raih Anugerah Perak 2024

5 Desember 2024 - 20:14 WIB

Kampus dengan Program Magister Teknologi Terbaik di Asean

18 November 2024 - 18:37 WIB

Tips Menjadi Kating

Takut Kuliah Mahal? Universitas Terbuka Solusinya!

11 November 2024 - 19:38 WIB

Kampus UT: Inovasi & Prestasi sebagai Pelopor Kuliah Jarak Jauh

11 November 2024 - 18:12 WIB

Kampus UT

UKM Kedaerahan di Telkom University, Dari Aceh hingga Papua

10 November 2024 - 22:51 WIB

Trending di kampus