Menu

Mode Gelap
Elon Musk Beli Twitter: Pembaruan Twitter Siap Datang Seberapa Penting Kesehatan Untuk Kehidupan Perempuan Adalah Akar Peradaban Dunia Arti Orang Terdekat Dalam Kesuksesanmu

Travel · 26 Apr 2023 12:00 WIB ·

4 Larangan Harus Dipatuhi Turis di Belanda


Img: pexels-matt-hardy- Perbesar

Img: pexels-matt-hardy-

4 Larangan Harus Dipatuhi Turis di Belanda –Belanda merupakan salah satu negara yang menjadi tujuan favorit para wisatawan di Eropa. Sebelum traveling ke negeri kincir angin, ada baiknya untuk kamu mempelajari apa saja aturan yang berlaku. Ternyata Belanda juga memiliki larangan yang wajib para turis patuhi, lho!

Belanda menjadi salah satu negara yang paling orang Indonesia sukai untuk traveling. Hal ini bisa jadi karena hubungan sejarah Belanda dengan Indonesia yang berlangsung lebih dari tiga abad. Namun tahukah kamu ketika traveling ke Belanda ada beberapa larangan yang harus turis patuhi dan akan mendapat sanksi jika melanggar?

4 Larangan Harus Dipatuhi Turis di Belanda

Tidak boleh mengambil gambar terlalu lama

Belanda terkenal memiliki beberapa wisata ikonik, salah satunya daerah Amsterdam. Banyaknya turis membuat tempat tersebut sering menjadi objek foto. Kendati demikian, jangan mengambil gambar terlalu lama karena dapat menggangu aktivitas dan privasi masyarakat sekitar yang akan beraktivitas di kota yang padat tersebut.

Menyiapkan uang tunai secukupnya dan kartu kredit

Beberapa toko, pusat perbelanjaan, hingga tempat makan yang ada di negara ini jarang yang mau menerima pembayaran dengan uang tunai. Mereka sudah menerapkan pembayaran modern dengan kartu kredit. Sementara toko kecil dan supermarket di sana masih menerima uang tunai dan ada yang menolak dengan kartu. Oleh karena itu, pastikan menyediakan uang tunai dan saldo debit atau kredit yang support di Belanda.

Larangan berjalan di jalur sepeda bagi pejalan kaki

Sebagai negara maju, Belanda memang sudah menerapkan gaya hidup sehat dengan menjadikan sepeda sebagai transportasi utama masyarakat. Negara ini menyediakan rute sepeda hampir di setiap jalannya. Untuk menghormati para pesepeda, Belanda menerapkan peraturan untuk tidak melewati jalur sepeda jika tidak menggunakan sepeda, baik itu pejalan kaki maupun pengguna kendaraan bermotor.

Larangan berpesta di hari kerja

Saat sedang libur, berpesta merupakan agenda menyenangkan untuk berkumpul bersama orang-orang terdekat. Seperti halnya pesta makan yang kerap orang-orang lakukan. Namun, agenda tersebut tidak boleh dilakukan di hari kerja, lho! Sebab bagi masyarakat Belanda, hari kerja merupakan hari yang melelahkan dan saat terbaik untuk istirahat.

 

Yuk, kunjungi laman Instagram dan Facebook Media Edukasi Indonesia untuk mendapatkan informasi dan fakta-fakta unik lainnya ya!

Komentar
Artikel ini telah dibaca 104 kali

Baca Lainnya

Tips Liburan ke Bromo Tanpa Jasa Agen Travel

10 Oktober 2024 - 20:26 WIB

Tips Liburan Ke Bromo

Tips Persiapan Liburan ke Jepang untuk Pemula

6 Oktober 2024 - 15:15 WIB

Tips Wisata Ke Jepang

Tips Penting untuk Liburan ke Singapura Pertamamu!

5 Oktober 2024 - 20:07 WIB

Tips Penting Untuk Liburan

Tips Agar Lolos SKD CPNS 2024

4 September 2024 - 19:52 WIB

Cpns 2024

Manfaat Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh

31 Agustus 2024 - 20:32 WIB

Cara Mengatasi Sembelit

Mahir Tiga Bulan Saja, Berikut Tips Sukses Kursus Bahasa Inggris

1 Agustus 2024 - 15:55 WIB

Mahir tiga bulan
Trending di Tips dan Trik