Menu

Mode Gelap
Elon Musk Beli Twitter: Pembaruan Twitter Siap Datang Seberapa Penting Kesehatan Untuk Kehidupan Perempuan Adalah Akar Peradaban Dunia Arti Orang Terdekat Dalam Kesuksesanmu

Edukasi · 17 Feb 2023 13:00 WIB ·

Metode-Metode Data Mining


Pinterest : @danakhansamu Perbesar

Pinterest : @danakhansamu

Metode-Metode Data Mining – Setelah mempelajari apa itu data mining dan tahapan-tahapan data mining pada artikel sebelumnya. Dalam data mining juga ada metode-metode untuk mencapi tujuan yang ingin dicapai. Untuk melalakukan suatu informasing yang akurat dan tepat. Mengetahui metode mana ayang cocok dan akurat pada permasalah yang kalian dapat. Dengan mengetahui metode-metode data mining kalian dapat kalian terapkan dengan benar. Selanjutnya pada artikel kali ini akan membahas metode apa saja pada data mining. Simak sebagai berikut ini.

Metode-Metode Data Mining

  1. Classification

Metode yang pertama yaitu metode classification. Yang mana metode inilah yang sangat sering beberapa orang gunakan. Classification data mining ini ialah suatu proses menentukan karakteristik yang sama dalam suatu kelas maupun kelompok. Pada dasarnya metode ini sudah banyak yang tahu dan mengenal. Dengan menggunakan metode ini kalian dapat mengelompokkan data berdasarkan kategori kelas yang kalian inginkan. Misalnya dalam kategori kelulusan mahasiswa, kalian dapat mengelompokkan sesuai kategori lulus tepat waktu dan lulus terlambat.

  1. Association

Metode yang kedua yaitu association. Pengertian dari Association sendiri yaitu Market basket analysis yang mana berhubungan dengan pemasaran produk atau dapat kalian sebut dengan analisa keranjang pasar. Association ini berhubungan dengan pemasaran yang mana pada metode kali ini bertujuan untuk mengetahui atau mengidentifikasi suatu prouk yang sering pelanggan beli secara bersamaan.

Misalnya, ketika anak kos berbelanja ke swalayan. Anak kos identik dengan makanan instan salah satunya yaitu mie. Kebanyakan anak kos membeli mie instan dan telur untuk mereka makan. Dengan begitu perusahaan dapat mengetahui bahwa kedua produk yaitu mie dan telur sering anak kos beli secara bersamaan.

  1. Clustering

Metode yang ketiga yaitu clustering. Teknik atau metode kali ini untuk memetakan data kedalam suatu cluster atau kelompok tertentu. Metode ini hampir miring dengan classification. Akan tetapi perbedaan antara dua metode tersebut yaitu pada clustering memerlukan label atau grup yang lebih banyak.

  1. Regression

Metode yang keempat yaitu Regression. Yang mana pada metode ini dapat kalian bilang mirip dengan metode classification juga. Akan tetapi mereka berbeda. Metode regression ini memiliki tujuan yang mana mencari suatu pola dan menentukan sebuah nilai numerik, bukan sebuah kelas. Yang membedakan dengan classification yaitu nilai numerik pada metode ini. Yang nantinya hasil dari regression ini berdasarkan input dan nilai.

  1. Forecasting

Pada metode yang kelima ini yaitu forecasting. Metode kali ini dapat kalian gunakan untuk memprediksi suatu nilai yang akan kalian capai dalam satu periode kedepan. Menggunakan metode ini memerlukan data sebelumnya yang mana akan menjadi bahan prediksi kalian.

  1. Sequencing

Metode yang keenam yaitu sequencing. Yanga mana pada metode ini kalian dapat menemukan suatu urutan peistiwa. Dengan menggunakan metode ini kalian dapat menemukan pola suatu kejadian secara berurutan. Misalnya, kalian ingin keluar minum. Pasti yang kalian lakukan adalah mengambil gelas terlebih dahulu, lalu mengisi air, setelah itu meminumnya.

  1. Descriptive

Metode yang ketujuh yaitu descriptive. Pada metode kali ini bertujuan untuk memahami mengenai data secara lebih dalam. Dengan cara mengamati setiap perilaku pada suatu informasi yang kalian dapat.

Demikian penjelasan metode data mining, semoga bermanfaat bagi teman-teman mediadukasi.id

Komentar
Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Momen Paling Berkesan Selama Kuliah, Orientasi Hingga Wisuda

25 Juli 2024 - 20:05 WIB

Hukum Bisnis: Pengertian, Tujuan, dan Fungsinya

18 Juli 2024 - 20:52 WIB

Tertarik Dengan Politik

Komunikasi Bisnis: Pengertian, Tujuan, Jenis, dan Teknik

16 Juli 2024 - 20:50 WIB

Komunikasi Bisnis

Hal-Hal Yang Perlu Dipahami Pada Jurusan PGSD

11 Juli 2024 - 07:11 WIB

Tertarik Dunia Politik? Berikut 5 Jurusan Kuliah Yang Bisa Dipilih

9 Juli 2024 - 14:07 WIB

Manfaat Pendidikan Politik

Lulusan Manajemen Jadi Pebisnis, Berikut Tipsnya!

6 Juli 2024 - 21:41 WIB

Lulusan Manajemen jadi pebisnis
Trending di Edukasi